Kota Tangerang | mediasinarpagigroup.com – Sudah merupakan suatu kewajiban bagi umat muslim di sekolah pada akhir Romadhan melakukan pesantren kilat, demikian halnya dengan SDN Poris Plawad 9 mengadakan Pesantren Kilan yang dilaksanakan pada tanggal 1 ,2 dan 3 April 2024 di sekolah itu
Pesantren Kilat yang di ketuai oleh ibu Ayanih S.Pd mengatan bahwa kegiatan ini di ikuti oleh sisawa/siswi kelas 4,5 dan 6 hal ini dapat dilaksanakan atas kerja sama dan bimbingan ibu Kepala Sekolah lalu anak – anak juga datang tertib dan tepat pada waktunya.
Diruang kerjanya Kepala Sekolah Dadah Budiyawanti, SPd., MM mengatakan dengan adanya Pesantren Kilat ini harapnya anak – anak bisa mengikuti kegiatan dengan baik dan mempunyai karakter beriman dan bertagwaan sesuai dengan profil pelajar Pancasila sehingga nantinya perilaku siswa akan menjadi hebid dan dapat merapkan di rumah masing masing.
Dalam Pesantren Kilat ini di ajarkan tentang hikmat puasa berperilaku yang baik selama menjalankan ibadah puasa,sholat duha tadarus alkuran kajian islami bersalawat dan menonton vudeo kirah nabi besar Muhammad SAW sehingga siswa dapat melatih literasinya dengan menceritakan kembali apa yang mereka tonton.
Pesantren Kilat ini diakhiri dengan pemberian santunan terhadap anak yatim di UPT SDN Poris Pelawad 9 dan ditutup dengan buka bersama di sekolah ini, ujar Kepsek.(M.Purba)